Monthly Archives: March 2014

Game Android Pilihan 23 – 29 Maret 2014

Game Android pilihan memasuki edisi minggu terakhir Maret 2014, tak berbeda dengan edisi-edisi sebelumnya di akhir pekan ini TRL akan menemani liburan sobat dengan sederet game Android yang masuk dalam pilihan TRL.

Continue reading Game Android Pilihan 23 – 29 Maret 2014

Resmi Dirilis untuk Android, Cut The Rope 2 Sudah Bisa Diunduh di Google Play

Siapa coba yang tak kenal dengan game populer Cut the Rope? Game warna warni buatan Zeptolab ini sudah diunduh hampir 100 juta pengguna tidak termasuk beberapa versi lainnya. Dikutip dari Thenextweb, sekuel pertama Cut the Rope diunduh lebih dari 500 juta orang, dan hari ini Zeptolab memberikan kejutan istimewa dengan meluncurkan sekuel terbaru Cut the Rope 2 untuk pengguna Android.

Continue reading Resmi Dirilis untuk Android, Cut The Rope 2 Sudah Bisa Diunduh di Google Play

Dinomarket Jadi Partner Resmi Platform Online Payment Gateway Samsung

Marketplace Dinomarket resmi menjadi partner platform online payment gatewayuntuk pembelian produk Samsung di seluruh Indonesia. Kabar ini kami terima melalui rilis yang dikirimkan, sebagai pilot project dengan pihak Samsung ini adalah program pre-order Samsung Galaxy S5 melalui situsnya. Program ini sudah berlangsung sejak 22 Maret lalu, dan rencananya akan terus berlangsung hingga 5 April 2014 mendatang.

Continue reading Dinomarket Jadi Partner Resmi Platform Online Payment Gateway Samsung

Project CARS Adalah Game Pertama yang Mendukung Project Morpheus Sony

Tak mau kalah dari Oculus Rift yang telah menunjuk game EVE: Valkyrie sebagai permainan pertama yang ‘dibundel’ bersama perangkat VR tersebut, Sony berkolaborasi dengan Slightly Mad Studios agar fungsi Project Morpheus bisa berjalan optimal dengan game Project CARS. Dengan begitu, Project CARS ialah salah satu game pertama device VR ini. Continue reading Project CARS Adalah Game Pertama yang Mendukung Project Morpheus Sony

Luncurkan Aplikasi Android, Ngomik Targetkan 2 Juta Pembaca

Bagi pecinta komik lokal tentu sudah tak asing lagi dengan startup yang satu ini, Ngomik. Digawangi oleh entrepreneur muda Wisnu Manupraba, Ngomik saat ini tengah menargetkan pertumbuhan jumlah pembaca Ngomik hingga mencapai 2 juta pembaca dengan memanfaatkan ekosistem mobile yang baru saja dijajakinya dengan meluncurkan aplikasi mobile Ngomik. Continue reading Luncurkan Aplikasi Android, Ngomik Targetkan 2 Juta Pembaca

Ubisoft Pamerkan Kota Chicago Digital dalam Trailer Baru Watch Dogs

“Selamat datang di Chicago, kotanya para pekerja keras dan ambisi besar,” kalimat itulah yang diucapkan sang narator saat memamerkan kota Chicago digital yang menjadi latar game Watch Dogs. Kalimat tersebut juga merefleksikan ambisi besar Ubisoft dalam menciptakan ulang versi maya kota terpadat ketiga di Amerika Serikat tersebut. Continue reading Ubisoft Pamerkan Kota Chicago Digital dalam Trailer Baru Watch Dogs

Dinomarket Jadi Partner Resmi Platform Online Payment Gateway Samsung

Layanan e-commerce Dinomarket  resmi menjadi partner platform online payment gateway untuk pembelian produk Samsung di seluruh Indonesia. Kabar ini kami terima melalui rilis yang dikirimkan, sebagai pilot project dengan pihak Samsung ini adalah program pre-order Samsung Galaxy S5 melalui situsnya. Program ini sudah berlangsung sejak 22 Maret lalu, dan rencananya akan terus berlangsung hingga 5 April 2014 mendatang.

Continue reading Dinomarket Jadi Partner Resmi Platform Online Payment Gateway Samsung

Moff, ‘Smart Toy’ yang Bisa Mengubah Benda Apapun Menjadi Mainan

Ingatkah Anda beberapa belas tahun lalu, sebelum adanya mainan-mainan canggih, kita biasa menggunakan imajinasi sebagai bumbu bermain: menggunakan sapu sebagai senapan hingga ranting pohon sebagai pedang. Semangat itulah yang ingin dikembalikan para pencipta Moff, sebagai wearable smart toy pertama di dunia. Continue reading Moff, ‘Smart Toy’ yang Bisa Mengubah Benda Apapun Menjadi Mainan