DailySocial, berkolaborasi dengan Kedutaaan Ameria Serikat untuk Indonesia dan Pusat Kebudayan Amerika – @america akan mengadakan acara International Space Apps Challenge pada bulan April, tepatnya tanggal 21 – 22 April 2012. International Space Apps Challenge merupakan sebuah acara untuk ‘menantang’ para pengembang perangkat lunak dalam menghadirkan program atau aplikasi yang bisa memecahkan masalah dan tantangan yang dapat membantu NASA serta ilmuwan di seluruh dunia dalam memecahkan berbagai isu global. Acara ini diselenggarakan secara global di lebih dari 20 kota di dunia serta di International Space Station yang sedang mengitari planet.
Dengan diadakannya acara International Space Apps Challenge ini kurang dari dua minggu lagi, kami berbicang dengan Alice Llewellyn dari tim penyelenggara pusat untuk mengetahui lebih lanjut tentang acara, tujuan acara, serta apa yang mereka harapkan dengan penyelenggaraan kompetisi ini. Kami juga bertanya mengapa Jakarta menjadi pilihan di antara kota lain mengingat Indonesia bukan negara yang berorientasi pada luar angkasa. Berikut wawancara kami dengan Alice.
Continue reading Jakarta Siap Menyambut International Space Apps Challenge →