Tag Archives: Geolocation

Koprol deteksi lokasi GeoLocation dari Browser

Satu hal yang tidak dimiliki Foursquare adalah ketidakmampuannya untuk mendeteksi lokasi anda ketika anda menggunakan browser, Foursquare mampu mendeteksi lokasi ketika anda menggunakan native mobile apps namun tidak dengan browser anda. Dan Koprol memanfaatkan kelemahan ini dengan meluncurkan fitur GeoLocation via browser anda, mirip dengan fitur geo-location di Twitter web.

Yang anda cukup lakukan adalah dengan meng-enable geo-location detection di browser anda dan Koprol akan langsung mendeteksi dari mana anda terkoneksi dan menyediakan daftar lokasi terdekat dimana anda bisa checkin. Satya Witoelar dari Koprol juga menegaskan bahwa Koprol tidak menyimpan data lokasi anda melainkan hanya venue dimana anda memutuskan untuk check-in saja.

Continue reading Koprol deteksi lokasi GeoLocation dari Browser

Koprol enables Geo-location detection via browser. Take that Foursquare!

After got acquired by Yahoo, Koprol is now expanding like crazy, adding more talented people to their team and adding major features, it seems that they’re ready to take on the world. The latest addition for major features is that Koprol now enable you to automatically send your geo-location data in order for Koprol to display the nearest venue based on your geo-location data.

This feature makes it easier for you to do checkins, because  you don’t have to search keywords of a venue, simply choose the venue from the list generated by Koprol based on your current location; or you can add new venues as well, Koprol hasn’t got that many venues yet.

Continue reading Koprol enables Geo-location detection via browser. Take that Foursquare!

Twitter Places: Fitur Lokasi ‘Baru’ dari Twitter

Fitur lokasi memang bukan barang baru di Twitter, sampai saat ini pengguna telah bisa menambahkan keterangan lokasi pada tweet mereka, namun fitur lokasi yang sekarang ada mempunyai konsep berbeda dan bagi sebagian pengguna kurang seru jika dibandingkan dengan layanan lokasi yang sedang trend, seperti Foursquare atau Gowalla.

Dengan mengambil momen piala dunia, Twitter kini meluncurkan Twitter Places yang memungkinkan pengguna untuk melakukan tag tweets dengan lokasi yang lebih spesifik, serta anda juga bisa menambahkan tempat atau lokasi baru.

Continue reading Twitter Places: Fitur Lokasi ‘Baru’ dari Twitter