Tag Archives: international space apps challenge

Dua Hari Lagi Menuju International Space Apps Challenge

International Space Apps Challenge 2013 bakal dilaksanakan dua hari lagi dan kami sangat bersemangat untuk mengumumkan bahwa acara ini telah melewati 100 partisipan terdaftar untuk sejumlah kota di Indonesia. Sebagai hasilnya, kami mengusahakan dua kota lain untuk menjadi tuan rumah acara satellite venue kami akhir pekan ini.

(null)

Dicari Pengembang untuk International Space Apps Challenge

Dua minggu lagi acara International Space Apps Challenge akan diadakan dan kami tidak sabar untuk melihat karya para pengembang yang akan dihasilkan di event ini. Space Apps Challenge diadakan untuk membuat aplikasi, layanan dan alat yang membantu menyelesaikan permasalahan di planet kita dan membantu eksplorasi angkasa raya. Anda dapat melihat melihat lanjut tentang Space Apps Challenge di situsnya.

Continue reading Dicari Pengembang untuk International Space Apps Challenge

Inilah Para Pemenang Jakarta International Space Apps Challenge

Setelah 24 jam yang melelahkan, pemenang dari Jakarta International Space Apps Challenge akhirnya diumumkan di @america pada hari Minggu kemarin. Delapan peserta yang terdiri dari tim dan individu mempresentasikan proyek mereka, termasuk satu peserta yang berasal dari Singapura. Walaupun beberapa peserta mengatakan bahwa tantangan yang ada cukup sulit, namun mereka berusaha dengan keras dan mendapatkan bantuan dari peserta lain di seluruh dunia untuk memastikan bahwa mereka dapat melakukan yang terbaik dalam menemukan solusi teknologi atas tantangan yang diberikan.

Dari delapan proyek, dua akan dikirimkan untuk mengikuti kompetisi global Space Apps Challenge dan akan diadu dengan proyek dari 24 negara lain. Mengingat tantangan yang ada serta keterbatasan waktu, maka tim yang mengikuti acara ini hanya diharapkan untuk mempresentasikan prototipe serta kemajuan yang telah mereka capai dari proyek yang dikerjakan.

Continue reading Inilah Para Pemenang Jakarta International Space Apps Challenge

Over 24 hours and Eight Projects Later, Jakarta’s International Space Apps Challenge Winners Announced

After a grueling 24 hours, the winners of Jakarta’s International Space Apps Challenge were announced at @america on Sunday. Eight teams and individuals had presented on stage at the venue including one participant who flew in from Singapore. While some had remarked that the challenges had been particularly difficult, they pressed on and sought assistance from others around the world to make sure they can do the utmost to find a technological solution to the tasks at hand.

From the eight, two will be submitted to the global Space Apps Challenge competition and judged against others from the 24 other cities around the world. Given the scope of the challenges and the limited time provided, the teams were expected only to present prototypes and the progress that they’ve achieved.

Continue reading Over 24 hours and Eight Projects Later, Jakarta’s International Space Apps Challenge Winners Announced

Calling All Hackers: NASA Hadirkan International Space Apps Challenge ke Indonesia

Kami sangat senang untuk mengumumkan bahwa kami bekerja sama dengan teman-teman dari US Embassy Jakarta serta NASA untuk membawa acara International Space Apps Challenge (ISAC) ke Jakarta.

ISAC adalah kolaborasi akselerasi internasional yang berfokus pada pengembangan solusi inovatif untuk memecahkan masalah penting dari planet kita. Acara International Space Apps Challenge ini akan diselenggarakan di tujuh benua – serta di angkasa – pada tanggal 21 – 22 April 2012. Di Jakarta, acara hackathon akan diadakan di @America, Pacific Place Jakarta serta di kantor pusat DailySocial – yang tidak terlalu jauh dari lokasi utama acara.

Para hacker bisa bekerja secara individu atau tim, dan platform agnostic jadi Anda bisa memilih platform apapun untuk acara hackathon ini. Solusi yang dikembangkan bisa berupa aplikasi mobile, desktop atau web. Apapun! Dan setiap kode yang disusun akan dijadikan sebagai proyek open source.

Continue reading Calling All Hackers: NASA Hadirkan International Space Apps Challenge ke Indonesia

Calling All Hackers: NASA brings International Space Apps Challenge to Indonesia

We are super excited to announce that we will be working together with friends from US Embassy Jakarta and NASA to bring International Space Apps Challenge (ISAC) to Jakarta, Indonesia.

ISAC is an international collaboration that accelerates the development of solutions focused on building innovative solutions to solve critical issues on our planet. The International Space Apps Challenge will take place on all seven continents – and in space – on 21-22 April 2012. In Jakarta, the hackathon will takes place at @America, Pacific Place mall Jakarta and also DailySocial’s HQ not too far from the main venue.

Continue reading Calling All Hackers: NASA brings International Space Apps Challenge to Indonesia