Tag Archives: jktfi

Pendaftaran Gratis Jakarta Founder Institute Ditutup 29 April

Jakarta Founder Institute (JKTFI) membuka pendaftaran baru gelombang kedua untuk kelas Musim Panas mulai awal April lalu. Penutupan final untuk gelombang ini baru akan dilakukan per tanggal 13 Mei mendatang, meskipun demikian Anda tidak perlu membayar biaya pendaftaran $50 (biaya proses untuk Predictive Admission Test) jika mendaftar sebelum tanggal 29 April (hari Minggu). Apalagi keunggulan yang bisa diperoleh jika mendaftar lebih awal?

Menurut laman pendaftaran JKTFI, orang-orang yang mendaftar lebih awal akan memiliki kesempatan lebih baik untuk diterima mengingat tempat yang terbatas. Selain itu jika Anda diterima lebih awal, Anda akan mendapatkan akses ke bahan ajar lebih cepat supaya persiapan yang dilakukan untuk menyambut kelas baru JKTFI bisa lebih baik lagi.

Apa yang bisa diberikan oleh JKTFI? Tidak perlu membahas dulu soal kelasnya, mari kita tengok hasil lulusan gelombang pertamanya. Beberapa startups terpilih untuk pitching di acara Satellite Indonesia -Echelon beberapa waktu lalu dan bahkan dua startups telah mendapatkan pendanaan dari angel investors untuk melanjutkan mimpinya. Ini bukti bahwa lulusan JKTFI memang terbukti telah teruji, Jika ingin merilis startup Anda dengan persiapan yang cukup, jangan tunggu lama dan mendaftarlah langsung ke program JKTFI.

Stilomo and ifetcha Received Funding from Angel Investor

Jakarta Founder Institute (JKTFI) announced on its blog that Stilomo and ifetcha, two of its first graduates, have received funding from angel investors while two other graduates are currently in “intense negotiations” with potential angel investors. A deal between the negotiated parties is expected to happen soon. Unfortunately, their identities remain undisclosed.

The Institute considers these fundings to be a sign of success of its program as the deals were closed in less than three months following their graduation in February.

Continue reading Stilomo and ifetcha Received Funding from Angel Investor

Stilomo dan ifetcha Dapatkan Pendanaan dari Angel Investor

Stilomo dan ifetcha, dua lulusan Jakarta Founder Institute (JKTFI) angkatan pertama, mendapatkan pendanaan dari angel investor. Sementara dua lulusan lainnya, saat ini sedang dalam negoisasi yang mendalam dengan angel investor yang potensial. Deal antara pihak-pihak yang bernegoisasi diharapkan akan terjadi dalam waktu dekat.

Berita ini diumumkan di blog JKTFI. Sayangnya, identitas angel investor tersebut berserta dua startup lain yang sedang bernegoisasi tidak disebutkan. JKTFI sekaligus menyebutkan bahwa kesepakatan ini merupakan salah satu parameter kesuksesan JKTFI angkatan pertama. Stilomo dan ifetcha mendapatkan pendanaan mereka dalam jangka waktu kurang dari tiga bulan sejak kelulusan mereka dari JKTFI.

Stilomo adalah sebuah layanan yang memungkinkan pengguna untuk mendapatkan suatu promo penawaran menarik hanya dengan membagikan informasi tentang promo tersebut di media sosial. Dari layanan ini, Stilomo membantu pemilik bisnis untuk menciptakan viral marketing dengan biaya yang terjangkau. Saat ini, layanan ini belum live. Founder Stilomo yang merupakan lulusan JKTFI adalah Rebecca Agiestha, Nicholas Yudha dan Stanley Octavian.
Continue reading Stilomo dan ifetcha Dapatkan Pendanaan dari Angel Investor

Jakarta Founder Institute Mulai Menerima Pendaftaran Gelombang Kedua

Sekitar satu bulan yang lalu, 13 founder dari 8 startup lulus dari gelombang pertama kelas yang diadakan Jakarta Founder Institute. Para lulusan ini mengembangkan berbagai jenis layanan, ada yang sudah ‘live’ dan bisa digunakan oleh umum, namun tidak (belum) semua merilis layanannya. Kini JKTFI membuka kembali pendaftaran untuk para founder di kelas selanjutnya – summer class di tahun 2012.

Meskipun tidak bisa dinilai sebagai sebuah pencapaian dari startup, namun salah satu director JKTFI, Novistiar mengatakan pada kami bahwa salah satu startup yang lulus di gelombang pertama menolak tawaran pendanaan dari angel investor. Hey, mengatakan tidak pada investor adalah the next cool think, right?

Berikut jenjang waktu untuk pendaftaran kelas selanjutnya:

  • Pembukaan pendaftaran: 21 Maret 2012
  • Pendaftaran awal: 22 April 2012
  • Batas pendaftaran: 13 Mei 2012
  • Tanggal mulai kelas: 24 Mei 2012
  • Penutupan: 13 September 2012

Berikut wawancara dengan Novistiar dari Jakarta Founder Institute.

Continue reading Jakarta Founder Institute Mulai Menerima Pendaftaran Gelombang Kedua

Jakarta Founder Institute starts accepting startups for summer class

Around 1 month ago, 13 founders from 8 startups graduated their very first class of Jakarta Founder Insitute. The first graduates with a variety of services, there are live features and services that can be enjoyed by users. However not all of them launched their services to the market. And now, JKTFI has open registration for their next summer class of 2012.

Although not exactly an achievement, but JKTFI’s Director Novistiar told us that one of the startups from the first batch actually turned down an angel investment offer. Hey, saying no to investor is the next cool thing, right?

Here’s the timeline :

Continue reading Jakarta Founder Institute starts accepting startups for summer class

Founder Institute Graduate Wujudkan Crowdfunds Creative Projects

One of the first batch of Jakarta Founder Institute graduates is Wujudkan.com. The site went live several days ago. As explained in its Facebook Page, Wujudkan is a website dedicated to Indonesian artists and creators gaining the support from all people to realize their creative work.

Sanny Gaddafi, a Director of Jakarta Founder Institute, in startuplokal mailing list explained that basically this is a crowdfunding website for a project. At this stage, Wujudkan has put one project online; a film by notable Indonesian filmmaker Riri Riza and producer Mira Lesmana.

Continue reading Founder Institute Graduate Wujudkan Crowdfunds Creative Projects

Wujudkan.com Rilis Versi Beta

Salah satu lulusan Jakarta Founder Institute angkatan pertama yaitu Wujudkan.com, akhirnya go alive dengan versi beta pada hari kemarin. Seperti yang dijelaskan di Facebook Page-nya, Wujudkan.com adalah sebuah website yang diperuntukkan bagi artis, seniman dan kreator Indonesia untuk mendapatkan dukungan dari semua orang dalam mewujudkan karya kreatif mereka.

Sanny Gaddafi – salah satu Director dari Jakarta Founder Institute pada milis #startuplokal menjelaskan bahwa pada dasarnya ini adalah website crowdfunding untuk sesuatu proyek. Pada versi beta ini, Wujudkan telah menempatkan satu proyek, yaitu proyek pembuatan film yang disutradarai oleh Riri Riza dan produser Mira Lesmana.

Continue reading Wujudkan.com Rilis Versi Beta

Jakarta Founder Institute (1st Batch) has graduated 13 Founders – 8 Startups

On February 9, at @america Pacific Place Jakarta, Jakarta Founder Institute (JKTFI) held a graduation ceremony for their first batch of startups.

13 founders have established eight startups with a variety of services, there are live features and services that can be enjoyed by users. However most of them are still preparing to launch their services.

The event was quite interesting. Attended by the mentors and the invitees including the investors, the event also featured the presentation from the graduates who have described their services, market opportunities and market business strategy.

Founder Institute is an idea-stage global incubator that has been held in various countries. In Jakarta, this 13 founders is the first batch of successful ‘education’ in Jakarta Founder Institute. As written in previous DailySocial articles, there are 132 participants registered, 42 of them were accepted and finally only 13 founders are left.

The participants had more than 20 mentors consisting of the big names and experienced professionals in Indonesia technology world and global; among others are Andi S. Boediman, Andy Zain, Izak Djenie, Peter Vesterbacka, Phil Libin and Nanda Ivens, Remco Lupker, Antonny Liem, etc. The task and guidance are quite tight but finally the founders have managed to deal with all tasks and succeeded establishing 8 startups.

Continue reading Jakarta Founder Institute (1st Batch) has graduated 13 Founders – 8 Startups

Jakarta Founder Institute Angkatan Pertama, Luluskan 13 Founder – 8 Startup

Hari Kamis kemarin, bertempat di @america, Pacific Place Jakarta, Jakarta Founder Institute mengadakan acara untuk kelulusan siswa angkatan pertama mereka.

Ada 13 founder yang mendirikan 8 startup dengan bermacam-macam layanan, ada fitur dan layanannya yang sudah live dan bisa dinikmati oleh pengguna, namun sebagian besar masih mempersiapkan peluncuran layanan mereka.

Acara kemarin cukup menarik, dihadiri oleh para mentor serta berbagai undangan termasuk para investor, acara dilengkapi juga dengan presentasi dari para lulusan yang menjelaskan tentang layanan mereka, peluang market pasar serta strategi bisnis.

Founder Institute sendiri adalah idea-stage inkubator global yang telah diselenggarakan di berbagai negara, sedangkan untuk di Jakarta, 13 founder ini merupakan angkatan pertama yang berhasil menyelesaikan ‘pendidikan’ mereka di Jakarta Founder Institute. Seperti yang dituliskan di artikel DailySocial sebelumnya, ada 132 partisipan yang mendaftar, 42 orang diantaranya diterima dan akhirnya hanya ‘tersisa’ 13 founder.

Continue reading Jakarta Founder Institute Angkatan Pertama, Luluskan 13 Founder – 8 Startup

Berbincang Tentang Lulusan Founder Institute Jakarta dengan Novistiar Rustandi

Angkatan pertama dari kelas Founder Institute Jakarta akan di-wisuda. Kelas terakhir diadakan minggu lalu dan dari 43 founder awal, kini tinggal 13 yang mampu bertahan hingga hari terakhir. Partisipan memang diharapkan untuk bekerja jauh lebih keras lagi setelah “lulus” dari semester yang penuh dengan workshop bisnis, mentoring dan eliminasi.

Diantara 20an mentor pada semester awal, terdapat nama-nama besar seperti Andi S. Boediman, Andy Zain, Izak Djenie, Peter Vesterbacka, Phil Libin dan Nanda Ivens, yang artinya para founder ini telah mendapatkan ilmu dan bimbingan dari para pakar dan veteran industri teknologi yang sudah mengalami banyak hal untuk sampai ke posisi mereka sekarang.

Setelah wisuda, kami berkesempatan duduk dengan Novistiar Rustandi, salah satu direktur Founders Institute Jakarta dan mengajukan beberapa pertanyaan mengenai lulusan angkatan pertama ini dan prestasi yang telah mencapai.

Continue reading Berbincang Tentang Lulusan Founder Institute Jakarta dengan Novistiar Rustandi