Tag Archives: Joseph Bonneau

Biggest Research on Passwords Reveals Indonesia as the Country with Weakest Password

A research by Joseph Bonneau, a researcher from Cambridge University, reveals that Indonesian people have the tendency to use weak or easy to break password. On the contrary, Germany and Korea are the countries which people use safe password.

The fact is acquired from the research on password used by around 70 millions Yahoo! user. This research is the biggest research on password that ever done. Bonneau got hashed password and owner data from official database. Bonneau then analyzed the password’s strength from this database.

Bonneau’s research was presented in the Security and Privacy Symposium in San Fransisco, California, last May 23. NewScientist which reported the event didn’t reveal any more fact about password in Indonesia, but mentioned other facts based on Bonneau’s research result. Among them is a person who change their password periodically, tends to have safer password.

Continue reading Biggest Research on Passwords Reveals Indonesia as the Country with Weakest Password

Penelitian Terbesar Tentang Password Sebut Indonesia Negara dengan Password Terlemah

Sebuah penelitian oleh Joseph Bonneau, peneliti dari Universitas Cambridge, mengungkapkan bahwa orang-orang Indonesia mempunyai kecenderungan mempunyai password yang lemah alias gampang ditebak. Sebaliknya, orang Jerman dan Korea merupakan negara-negara yang penduduknya menggunakan password yang aman.

Fakta tersebut, didapat dari penelitian terhadap password yang digunakan oleh sekitar 70 juta pengguna Yahoo!. Penelitian ini merupakan penelitian terbesar tentang password yang pernah dilakukan. Bonneau mendapatkan data-data password dan pemiliknya yang sudah di-hash dari database resmi yang digunakan. Bonneau kemudian menganalisa kekuatan password dari database ini.

Continue reading Penelitian Terbesar Tentang Password Sebut Indonesia Negara dengan Password Terlemah