Menjawab rumor yang beredar awal Maret lalu, LinkedIn mengumumkan secara resmi bahwa mereka telah membeli layanan pembaca berita Pulse. Namun demikian, akuisisi ini diperkirakan akan selesai pada kuarter kedua tahun 2013.
Tag Archives: Pulse
Rumor: LinkedIn Akan Beli Layanan Newsreader Pulse
Jejaring sosial untuk para profesional, LinkedIn, dikabarkan akan membeli Alphonso Labs dengan harga lebih dari $50 juta. Alphonso Labs adalah perusahaan di balik Pulse yang merupakan layanan pembaca berita. Aplikasi Pulse telah tersedia di berbagai platform.
Continue reading Rumor: LinkedIn Akan Beli Layanan Newsreader Pulse
Ada 4 Miliar Konten Yang Telah Dibaca Di Layanan Pulse, dan Beberapa Data Lainnya
Aplikasi pembaca berita Pulse umumkan beberapa data tentang penggunaan aplikasi mereka oleh penggunanya. Saat ini telah ada 4 miliar konten yang telah dibaca oleh pengguna aplikasi yang tersedia untuk Android dan iOS ini sejak diluncurkan tahun 2010 lalu.
Continue reading Ada 4 Miliar Konten Yang Telah Dibaca Di Layanan Pulse, dan Beberapa Data Lainnya
Yahoo! Profiles Resmi Berubah Menjadi Yahoo! Pulse
Beberapa hari yang lalu saya menulis artikel tentang perubahan Yahoo! Profiles menjadi menjadi Yahoo! Pulse, dan hari ini, ketika saya membuka profil Yahoo! saya, tampilannya sudah berubah dan saya disuguhkan Yahoo! Pulse dengan tampilan timeline yang mengingatkan saya pada Twitter Web serta tentu saja Facebook.
Hadirnya Yahoo! Pulse memang tidak terlepas dari kedekatan Yahoo! dengan Facebook yang kini menjadi semakin ‘intim’, salah satunya bisa terlihat dari tampilan desain Yahoo! Pulse yang mirip dengan tampilan timeline Facebook, serta tentu saja, integrasi update yang bisa dilakukan dari Yahoo! Pulse ke timeline Facebook.
Continue reading Yahoo! Profiles Resmi Berubah Menjadi Yahoo! Pulse