Tag Archives: Sentry

SteelSeries Sentry Mungkin Akan Menjadi Terobosan Terbesar di Lini Periferal Gaming

SteelSeries Sentry pertama kali disebut sekitar pertengahan tahun 2014. Saat itu sang produsen periferal khusus gaming asal Denmark tersebut hanya memberi kita nama dan sebuah janji: perangkat canggih baru mereka dapat melacak gerakan mata Anda, menghitung respon dan data statistik tubuh. Dan bagi atlet eSport, fitur inilah yang paling mereka idam-idamkan. Continue reading SteelSeries Sentry Mungkin Akan Menjadi Terobosan Terbesar di Lini Periferal Gaming

Sentry Ialah Periferal Pembaca Gerakan Mata Buatan SteelSeries

Saat diucapkan, nama SteelSeries langsung mengingatkan kita pada periferal keyboard dan mouse senilai ratusan dolar yang diciptakan untuk para gamer profesional. Walau begitu, perusahaan asal Denmark tersebut tidak hanya mau bermain di zona aman saja. Kali ini SteelSeries mengenalkan Sentry sebagai device eye-tracking pertama mereka. Continue reading Sentry Ialah Periferal Pembaca Gerakan Mata Buatan SteelSeries

NZXT Sentry 3 Memungkinkan Anda Mengkustomisasi Kecepatan Fan PC dengan Sentuhan Jari

Jika Anda merupakan pengguna PC tulen – mereka yang gemar merancang dan merakit komponen dari awal, Anda pasti mengerti betapa pentingnya sistem pendinginan komputer. Tidak sedikit orang berinvestasi dengan banyak biaya untuk mencari solusi terbaik, bahkan pendingin ini juga menjadi fokus utama para produsen hardware ternama dunia. Continue reading NZXT Sentry 3 Memungkinkan Anda Mengkustomisasi Kecepatan Fan PC dengan Sentuhan Jari