Tag Archives: Social Shopping

Platform Belanja Sosial WhatWeLike.co Terima Pendanaan Awal dari East Ventures

Platform belanja sosial WhatWeLike.co mengumumkan bahwa mereka baru saja menerima pendanaan awal dari East Ventures. Investasi ini akan digunakan untuk memperkuat tim, mengembangkan akses dari perangkat mobile, dan membuat strategi pemasaran yang lebih agresif untuk mempercepat pertumbuhan mereka. WhatWeLike.co didirikan dan dikelola oleh tim yang juga mendirikan AdaDiskon.

Continue reading Platform Belanja Sosial WhatWeLike.co Terima Pendanaan Awal dari East Ventures

Social Shopping Platform WhatWeLike.co Receives Seed Funding From East Ventures

Social shopping platform WhatWeLike.co ready to aggresively enter Indonesia's e-commerce ecosystem / DailySocial

Social shopping platform WhatWeLike.co announces it has received a seed funding from East Ventures. The investment will be used to recruit talents, develop mobile initiatives, and aggressive marketing strategies to further accelerate growth. WhatWeLike.co is founded and run by the same team that has established AdaDiskon.

Continue reading Social Shopping Platform WhatWeLike.co Receives Seed Funding From East Ventures

Domikado Luncurkan Situs Social Shopping SatuTempat

Anda pasti sudah familiar dengan layanan Pinterest, layanan jejaring sosial berbasis visual yang sedang populer di dunia. Salah satu model bisnis Pinterest adalah e-commerce, dimana penjual dapat mempromosikan barang dagangannya secara visual dan disebarkan ke lingkaran sosialnya. Hal ini yang menjadi salah satu inspirasi dari diluncurkannya situs social shopping, SatuTempat. Continue reading Domikado Luncurkan Situs Social Shopping SatuTempat

Multiply Berencana Kumpulkan Para Penjual Asal Indonesia

Multiply kembali akan memanjakan para pengguna mereka yang berasal dari Indonesia. Setelah sebelumnya meluncurkan beberapa fasilitas atau fitur yang pertama kali digunakan oleh pengguna Indonesia sebelum bisa diakses oleh pengguna dari negara lain, seperti alih bahasa situs mereka serta fasilitas marketplace, maka kini Multiply berencana untuk mengadakan acara yang akan mempertemukan para penjual online via Multiply asal Indonesia di Jakarta.

Kabar bahwa Multiply akan mengadakan pertemuan bagi para penjual Indonesia terlihat dari post yang dilakukan David Hersh, admin Multiply Sellers lewat forum Indonesia Sellers. David menjelaskan sepintas lewat post tersebut, bahwa Multiply berencana untuk mengadakan sebuah acara untuk para penjual Multiply di Jakarta dalam waktu dekat, David juga menanyakan pada forum ini tentang hotel yang berada di lokasi strategis dan punya ruang pertemuan untuk menampung sekitar 50 penjual Multiply untuk acara tersebut.

Continue reading Multiply Berencana Kumpulkan Para Penjual Asal Indonesia