Tag Archives: stasion

Kembangkan Potensi Berbakat Developer Lokal Lewat Kompetisi Samsung Developer Competition 2013

Setelah sukses menggelar sejumlah roadshow-nya di berbagai kampus ternama di Indonesia beberapa waktu lalu, Samsung Developer Competition 2013 (SDC 2013) hadir kembali menyapa para mobile developer lokal berbakat untuk berkompetisi menghadirkan aplikasi-aplikasi mobile yang kreatif dan inovatif. Berbeda dengan perhelatannya beberapa waktu lalu, SDC 2013 kali ini mengajak langsung para pengembang terkait untuk mengikuti kompetisi yang menghadirkan sejumlah hadiah yang sayang untuk dilewati. Continue reading Kembangkan Potensi Berbakat Developer Lokal Lewat Kompetisi Samsung Developer Competition 2013

Roadtrip Cloud Computing DailySocial dan Infinys Cloud Kunjungi Empat Kota

DailySocial bersama Infinys Cloud akan menggelar roadtrip membicarakan tentang komputasi awan (cloud computing). Roadtrip ini akan digelar bekerja sama dengan komunitas teknologi lokal. Continue reading Roadtrip Cloud Computing DailySocial dan Infinys Cloud Kunjungi Empat Kota

OpenTiket To Be Available Soon; Online Ticket Reservation via Mobile Will Be Even More Exciting

Since the emergence of startup community Stasion, the development of digital industry (startup) in this city is getting seen and exciting. Some of the services/startups have been discussed on DailySocial. The startups/services in this city are also very interesting and arguably is able to compete with the startups/services from big cities from business model, technique and UI/UX sides. There will be another service made by the people from Malang that will be released soon.

This time, we acquired information that a service named OpenTiket.com will be released soon. One of the interesting things of OpenTiket is the founders. Other than being one of the initiators of Stasion community, each of them also helped several startups namely OpenKurir.com, Jelajah.me, Ongkoskirim, etc. They are Heru Herlambang and Revandi M.
We also had the chance to do an interview via email with Heru Herlambang. Here’s our interview with Heru as the founder of OpenTiket.com:

Continue reading OpenTiket To Be Available Soon; Online Ticket Reservation via Mobile Will Be Even More Exciting

OpenTiket Akan Segera Hadir, Reservasi Tiket Online Via Mobile Akan Semakin Seru

Semenjak munculnya komunitas startup Stasion, perkembangan industri digital (startup) di kota ini mulai terlihat dan semakin seru. Beberapa startup/layanan juga pernah kami ulas di DailySocial. Startup/layanan dari kota ini pun sangat menarik dan dapat dikatakan bisa bersaing dengan startup/layanan yang berasal dari kota-kota besar dari segi model bisnis, teknis, maupun UI/UX. Ada satu lagi layanan buatan anak Malang yang akan segera dirilis

Kali ini kami mendapatkan informasi bahwa akan segera diluncurkan sebuah layanan bernama OpenTiket.com. Salah satu hal yang menarik dari OpenTiket sendiri adalah para founder-nya. Selain salah satu inisiator komunitas Stasion, masing-masing juga membangun beberapa startup yaitu OpenKurir.com, Jelajah.me, Ongkoskirim.com, dll. Mereka adalah Heru Herlambang dan Revandi M.

Kami juga berkesempatan mewawancari Heru Herlambang melalui email. Berikut wawancara kami dengan Heru selaku founder dari OpenTiket.com:

Continue reading OpenTiket Akan Segera Hadir, Reservasi Tiket Online Via Mobile Akan Semakin Seru

Event: Stasion Meetup V 7.0, Bertajuk ‘Startup Fundraising 101’

Minggu ini, cukup banyak event yang berhubungan startup dan developer. Mulai dari ID-Objective Conference 2012, Google Android DevCamp, SuWec Meetup, dll. Dan kali ini komunitas startup dari Kota Malang yaitu Stasion kembali mengadakan meetup-nya.

Meetup ketujuh kali ini bertajuk “Startup Fundraising 101 – Strategi Untuk Mendapatkan Investor Untuk Bisnis Startup”. Stasion Meetup V 7.0 akan diselenggarakan pada hari Sabtu tanggal 18 Februari 2012 pukul 18.30 – 21.00 WIB, bertempat di Gedung INBIS Brawijaya Lt.4 – Jl Veteran No.10-12, Malang, Timur.

Pembicara pada meetup kali ini adalah Riyeke Ustadiyanto (Founder iPayMu) dan Andi S. Boediman (Founder Ideosource). Dan materi yang akan disampaikan adalah seputar pendanaan, seperti get things in order, packaging your startup, how much do you need?, dan who is your ideal investor?

Continue reading Event: Stasion Meetup V 7.0, Bertajuk ‘Startup Fundraising 101’

Coming Soon: Sembuh.in

Several days ago in the Facebook Group community startup from Malang, Station (closed group) enlivened with a post about the release of new mobile services relating to health segment. The new service is called Sembuh.in.

From the information that we get on the site, “Sembuh.in is a digital hand diagnosis online service. What is happening in the human body will be visible on hand. The palms’ part can show the disease; the upper hand, the back of hand, all fingers, knuckles and the nail top.”

Currently Sembuh.in site display is still showing a launch site countdown that will be done in less than a month.

Continue reading Coming Soon: Sembuh.in

Segera Diluncurkan: Sembuh.in

Beberapa waktu yang lalu di Facebook Group komunitas startup dari Malang yaitu Stasion (closed group) diramaikan dengan sebuah post tentang akan diluncurkannya layanan baru yang bergerak di segmen kesehatan. Layanan baru ini bernama Sembuh.in.

Dari informasi yang kami dapatkan pada situs tersebut, “Sembuh.in adalah layanan digital hand diagnosis secara online. Apa saja yang berlaku pada tubuh manusia akan terlihat pada tangan. Diantara bagian-bagian telapak tangan yang menunjukkan penyakit; telapak tangan bagian atas, punggung telapak tangan, semua jari, ruas-ruas jari bagian atas dan kuku.”

Continue reading Segera Diluncurkan: Sembuh.in

Launching Soon: Proyek.in, a Stasion Malang Community Member Startup Showcase

Last week,the Facebook Group of Stasion Malang (a community of startups in Malang) was busy with a post from Revandi M (one of the stasion initiators) on the release of a media startup showcase for Stasion community special members :Proyek.in. From the information on this site, Proyek.in is a startup driver media showcase in Malang and it will be managed by the community. This is expected to help on the marketing, promotion, getting a team member or even funding side.

To get more information about Proyek.in, we had the opportunity to interview Revandi M as Stasion community initiator and a man behind Proyek.in. Here’s our brief interview with Revandi:

Continue reading Launching Soon: Proyek.in, a Stasion Malang Community Member Startup Showcase

Minggu Ini, DepokMobi dan Stasion Akan Mengadakan Meetup

Di awal tahun ini, dua komunitas yang berpotensi mendongkrak perkembangan startup di Indonesia yaitu DepokMobi dan Stasion akan kembali mengadakan meetup.

DepokMobi mengadakan meetup keempat mereka dan Stasion akan mengadakan workshop sekaligus meetup. DepokMobi Meetup 4 akan diselenggarakan pada hari Kamis tanggal 19 Januari 2012, sedangkan Stasion workshop kali ini akan diselenggarakan pada hari Sabtu tanggal 21 Januari 2012.

Di meetup keempat DepokMobi kali ini akan mengusung tema ‘How to Get Rich with Apps for the Next Billions’ sedangkan meetup sekaligus workshop komunitas Stasion kali ini akan mengusung tema sebuah game engine yaitu Unity 3D. Berikut informasi lengkapnya:

Continue reading Minggu Ini, DepokMobi dan Stasion Akan Mengadakan Meetup

Segera Diluncurkan: Proyek.in, Startup Showcase Anggota Komunitas Stasion Malang

Minggu lalu, di Facebook Group komunitas Stasion (komunitas startup kota Malang) diramaikan dengan sebuah post dari Revandi M (salah satu inisiator Stasion) tentang akan diluncurkannya sebuah media showcase startup khusus para anggota komunitas Stasion yaitu Proyek.in. Dari keterangan di situs ini, Proyek.in adalah media showcase dari para penggerak startup di kota Malang yang akan dikelola oleh komunitas, dan diharapkan juga dapat membantu dari sisi marketing, promosi, mendapatkan anggota tim atau bahkan pendanaan.

Untuk mendapatkan informasi lebih lanjut tentang Proyek.in ini, kami berkesempatan mewawancari Revandi M selaku inisiator komunitas Stasion dan orang dibalik Proyek.in ini. Berikut wawancara singkat kami dengan Revandi :

Continue reading Segera Diluncurkan: Proyek.in, Startup Showcase Anggota Komunitas Stasion Malang