Tag Archives: Struktur dan Format Proposal

Contoh Proposal Kegiatan, Ayo Pelajari Format dan Strukturnya di Sini!

Seringkali panitia membuat proposal kegiatan pada acara di lain waktu . Pada intinya, proposal kegiatan memainkan peran penting untuk memastikan semuanya berjalan lancar.

Bagaimana contoh proposal kegiatan yang baik dan benar? Simak artikel berikut di bawah ini!

Definisi Proposal Kegiatan

Menurut Hasnun Anwar yang dikutip staffnew.uny.ac.id, proposal adalah rencana yang dibuat untuk kegiatan tertentu, namun menurut Jay dikutip dari website yang sama, proposal merupakan standar alat manajemen agar manajemen bisa berfungsi secara efektif.

Bersama-sama, proposal adalah rencana yang dibuat untuk kegiatan tertentu untuk membuat manajemen operasi bekerja secara efektif.

Contoh Proposal Kegiatan

Nah itulah contoh proposal kegiatan yang dapat digunakan sebagai referensi. Kami harap proposal kamu nantinya dapat diterima tanpa masalah.

Contoh Proposal yang Baik dan Benar, Struktur Format dan Isinya

Contoh proposal berikut dapat menjadi referensi kamu untuk membuat suatu kegiatan. Bisa berupa perusahaan membuka usaha, penggalangan dana, penelitian, proyek sekolah atau kegiatan lainnya.

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), pengertian proposal adalah rencana tindakan yang ditulis atau dituangkan dalam bentuk rancangan kerja.

Fungsi proposal adalah pengajuan kerjasama dan mendapatkan persetujuan ketika salah satu pihak menyelenggarakan kegiatan tersebut.

Jika proposalnya tentang pengajuan dana, proposal dimaksudkan untuk mendapatkan biaya dari pihak sponsor.

Struktur Membuat Proposal

Struktur proposal sebenarnya secara umum sama, perbedaannya ada pada deskripsi kegiatannya. Struktur proposal harus mencakup informasi berikut, yang disusun dari berbagai sumber:

• Latar belakang

• Masalah dan tujuan

• Ruang lingkup kegiatan

• Kerangka teoretis dan hipotesis

• Metode

• Pelaksanaan kegiatan

• Fasilitas

• Keuntungan dan kerugian

• Lama waktu kegiatan

• Jadwal kegiatan

• Anggaran dana

• Daftar pustaka

Poin-poin yang disebutkan di atas masih bisa disesuaikan kembali. Karena biasanya ada sesuatu yang tidak digunakan atau diubah sesuai dengan tujuan kegiatan tersebut.

Contoh Proposal

Berikut kami menampilkan contoh proposal proyek yang dapat menjadi rujukan untuk kamu.

Nah, itulah contoh proposal yang kami tayangkan untuk kamu pelajari dan bisa menjadi referensi ke depannya. Semoga membantu!